Proses Bisnis sebagai Layanan (BPaaS)

Memberikan Kemudahan dalam Transformasi Operasional

Dengan kebutuhan manajemen hubungan sumber daya manusia serta pelanggan yang dinamis. KPSG menghadirkan solusi transformasi operasional bisnis guna menciptakan pengelolaan talenta yang modern dan peningkatan pengalaman pelanggan yang inovatif.

Layanan

Pengalaman Sumber Daya Manusia

Layanan ini tidak hanya akan membantu menemukan tenaga kerja yang siap untuk orientasi, tetapi juga akan mengelola tenaga kerja menggunakan sistem TI yang canggih untuk menghasilkan pengalaman karyawan yang positif. Perusahaan akan menerima dukungan di setiap tahap siklus yang dilalui karyawan. Mulai dari perekrutan, pelatihan dan pengembangan, manajemen penggajian, penggunaan HRIS, hingga analisis data.

Pengalaman Pelanggan

Solusi ini menyediakan sistem yang inovatif dan mutakhir dengan mengintegrasikan aplikasi, infrastruktur, dan operasi ke dalam solusi yang menyeluruh. Solusi ini tidak diragukan lagi akan memberikan pengalaman konsumen yang jauh lebih baik dan loyalitas yang terus meningkat.

Temukan Solusi Anda di​